Vol. 5 No. (S6) (2021): Toraja Yang Berbahasa Bare’e dari Sulawesi Tengah (Toraja Timur): Jilid VI

					View Vol. 5 No. (S6) (2021): Toraja Yang Berbahasa Bare’e dari Sulawesi Tengah (Toraja Timur): Jilid VI

Istilah "Toraja" dipakai penulis-penulis ini untul seluruh suku-suku di Sulawesi Tengah dan sebagian Sulawesi Selatan. Kategori ini dibagi tiga: Toraja Selatan (sekarang di Tana Toraja), Toraja Barat dan Toraja Timur (Para Penutur Bahasa Bare'e, yang sekarang disebut "To Pamona").   Etnografi Panjang ini dibagi 6 jilid. Jilid ini termasuk bab-bab tentang Peternakan, Pakaian dan Hiasan, Kerajinan tangan, Perdagangan, Perburuan, Penangkapan ikan, Tarian dan Musik, Permainan:

Bab XIX: Peternakan; Bab XX: Pakaian dan Hiasan; Bab XXI: Kerajinan tangan; Bab XXII: Perdagangan; Bab XXIII: Perburuan; Bab XXIV: Penangkapan ikan; Bab XXV: Tarian dan Musik; Bab XXVI: Permainan

Published: 2023-12-01